Minggu, 21 Februari 2010

Kab Bolaang Mongondow Utara

a. Kondisi Umum

a). Luas Wilayah : 1.843,92 km2

b). Jumlah Penduduk : 81.879 jiwa
c). Kedudukan Ibukota : Boroko Kec. Kaidipang
d). Jumlah Kecamatan : 6 Kecamatan
e). Jumlah Desa : 52 Desa

f). Jumlah Kelurahan : 1 Kelurahan


b. Ekonomi

a).  Pendapatan Asli Daerah :
1).  Kabupaten Induk : Rp. 10.837.000.000,-
2). Calon Kab. Bolmong Utara : Rp. 9.883.000.000,-

b). PDRB Perkapita:

1). Kabupaten Induk : Rp. 4.157.357,-
2). Calon Kab . Bolmong Utara : Rp. 4.271.452,-

c). Pertumbuhan Ekonomi :

1). Kabupaten Induk : 5,55%

2). Calon Kab. Bolmong Utara : Rp. 6,17%

c. Potensi geografis:

1). Berada pada jalur Trans Sulawesi
2). Berada di tepian pasifik
3). Berbatasan dengan Propinsi Gorontalo

d.  Sumberdaya Alam

1). Pertanian (padi sawah 6.268 Ha, jagung 2.689 Ha, dan berbagai tanaman hortikultura seperti ubi kayu, ubi jalar, kacang tanah, dan kacang kedelai)
2). Perkebunan (kelapa, vanili dsb, dengan luas 14.771 Ha
3). Perikanan (perikanan laut, dan perikanan darat)
4). Pertambangan (emas, granit dsb)
5). Pariwisata (wisata alam, wisata bahari dan wisata budaya)

e. Infrastruktur:

a). Bank : 5 buah
b). Lembaga keuangan non bank : 38
c). Kelompok Pertokoan : 14
d). Pasar/swalayan/supermarket : 12
e). Sekolah Dasar : 87
f). SLTP : 17
g). SLTA : 3
h). Sarana Kesehatan : 25
i). Kantor Pos, Wartel, Warnet : 4
j). Panjang Jalan : 554 Km
k). Obyek Wisata Alam : 14

f. Sosial Budaya

a). Tempat Ibadah:
o Masjid : 98
o Gereja : 19
o Pura : -

o Vihara : -


b). Tempat Pementasan Seni : 6
c). Gedung Serba Guna : 10
d). Lapangan Olahraga : 475

g. Politik

a). Organisasi Pemuda : 40
b). Organisasi Profesi : 2
c). Organisasi Masyarakat : 20
d). Partai Politik : 23
e). Penduduk yang mempunyai hak pilih : 37.845

f). Penduduk yang menggunakan hak pilih : 37.574


Sumber :

http://www.sulut.go.id/dataweb/kabbolmut.pdf



Tidak ada komentar:

Posting Komentar